Saturday, September 5, 2009

No Comment

Football Manager 2010, game yang paling ditunggu-tunggu, kenapa? menurut jajak pendapat yang dilakukan radio 1 baru-baru ini, menempatkan versi lamanya(baca : Football Manager 2009) sebagai video game terbaik ke-2 sepanjang masa, dan telah lebih dari 1juta kopi di seluruh dunia termasuk di indonesia(tapi yang original pastinya, entah kalo dihitung dengan angka bajakanya...
bersumber dari situs resminya Football Manager 2010 akan di rilis tanggal 30 oktober 2009.

    Menurut data yang dikumpulkan dari Football Manager 2009, orang-orang memainkan
permainan ini  rata-rata menghabiskan waktu 240 jam( wuih begadang kayanya) waktu yang cukup lumayan untuk mengenal dan memahami seluk-beluk game ini, dan jika anda sudah keranjingan game ini, ngak bisa di bayangkan berapa waktu, pikiran ataupun tenaga yang di butuhkan hingga lupa keadaan sekitar hingga apabila kita keluar dari game ini akan ada tulisan"choose this option to exit football manager 2009 and return to real world" yang berarti kita jangan lupa pada kehidupan nyata kita yang berstatus sebagai gamers,,,

 
Di game Football Manager 2010 ini merupakan perbaikan dari versi sebelumnya, banyak sekali "cacat" di Football Manager 2009 seperti belum adanya penonton di 3D Match, padahal sound suporternya kenseng banget, trus banyak banget gerakan yang bisa di sebut terlalu "maksa" seperti tendangan gledek ala aguero dari tengah lapangan, serta pemain yang cedera + merah tidak di tandu, melainkan di datangi orang baju putih lalu tiba-tiba sang pemain yang cedera bisa berlari dengan cepat. 
    yang pasti Football Manager 2010 akan tampil beda dengan semua sekuel barunya,,
untuk di Indonesia kita tunggu saja kehadiran game yang akan membuat anda bahagia, keki, sebel, terharu, senang,, pokoknya nantikan saja kemunculanya

  






Newer Post
Previous
This is the last post.

0 comments:

Post a Comment

 
Toggle Footer